Potret Seragam Sekolah Dari Berbagai Negara, Korsel Paling Formal
Diperbarui
Setiap negara tentu saja memiliki dresscode atau seragam sekolah yang berbeda satu sama lainnya. Kami mengumpulkan beberapa gambar siswa dari berbagai negara beserta dengan seragam sekolah yang dikenakannya.
Seperti apa seragam-seragam sekolah yang digunakan oleh para siswa tersebut? Simak selengkapnya di sini.
Pelajar di China memiliki beberapa set seragam, untuk hari biasa dan liburan, serta untuk musim panas dan musim dingin. Seragam hari biasa mereka hampir identik antara cowok dan cewek, dan mirip seperti seragam olahraga.
Hak Cipta: Brightside
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
