Penampakan Gunung Sinabung Meletus, Awan Panasnya Bikin Ngeri!
Gunung Sinabung meletus pada hari Senin (19/2) dan mengeluarkan awan panas yang cukup tebal dan mengerikan. Seperti apa penampakana gunung yang berada di Kabupaten Karo tersebut? Simak deh foto-fotonya berikut ini.
Selasa, 20 Februari 2018 14:30
"Gunung Sinabung meletus pagi ini dengan tinggi kolom abu mencapai kurang lebih 5.000 meter," tulis Kepala Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho dalam akun twitternya, @Sutopo_PN. Tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, namun sejumlah desa mendadak gelap karena tertutup abu vulkanik.
Hak Cipta: Merdeka
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
