Anti Mainstream, Pasangan Ini Gelar Pernikahan di Atas Jurang!
Bagi pasangan berbahagia Ryan Jenks dan Kimberly Weglin, makna pernikahan nampaknya tidak sesederhana apa yang orang pikirkan. Mereka berdua justru membawa hal sakral tersebut ke tempat yang sangat ekstrim. Tak seperti pasangan biasa yang menikah di kapel, Ryan dan Kimberly justru tertarik untuk mengadakan pernikahan mereka di Moab Canyon, sebuah tebing dengan tinggi lebih dari 120 meter!
Mau tahu seperti apa konsep pernikahan unik mereka?
Mereka berhasil mewujudkan pernikahan mereka di Moab Canyon. Dikelilingi oleh keluarga tercinta, mereka membuat area tersebut seperti area adventure pribadi!
Hak Cipta: Courtesy of The Hearnes
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
