Sindir Halus, Meme Kocak Ini Cocok Abis Buat Para Cewek Kekinian

Kehidupan wanita memang penuh dengan warna. Berbekal fakta tersebut, seorang kartunis bernama Cassandra Calin mencoba menggambarkannya lewat karya-karya sederhana. Ia membuat sebuah ilustrasi atau kartun tentang kehidupan wanita saat ini mulai dari make up hingga niatan untuk diet. Percaya deh, kamu bakalan sedikit kesentil waktu melihat kartun-kartun gokil di galeri foto ini!

Meme lucu

Sudah bukan rahasia lagi kalau make up adalah salah satu barang wajib yang harus dibawa oleh para wanita. Tapi setuju nggak sih kalian kalau terkadang make up justru membuat wajah para wanita terlihat aneh?


Hak Cipta: © boredpanda.com
2/9