Masih 18 Tahun, Jonatan Jadi Pangeran Baru Badminton Indonesia
Masih mengagumi Lee Yong Dae, pemain badminton ganteng dari Korea Selatan? Maka lupakan. Karena Indonesia juga punya 'pangeran' bulutangkis yang tak kalah ganteng bernama Jonatan Christie. Dalam ajang Piala Thomas 2016 yang digelar akhir pekan lalu di China, Jojo sebagaimana dia disapa langsung menarik perhatian. Meski di babak semifinal kalah dalam partai tunggal pertama melawan Korea Selatan, Jojo sukses merebut hati banyak perempuan.
Selasa, 24 Mei 2016 11:48
Sebagai seorang atlet tampan, Jonatan pun aktif di Instagram. Diapun rupanya sering menghabiskan waktu dengan rekannya sesama atlet badminton seperti dengan Ihsan Maulana.
Hak Cipta: Instagram @jonatanchristieofficial
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
